Hallo sobat,ada beberapa orang yang bertanya bagaimana sih cara bikin payoneer.Pada artikel ini saya akan membahas,"Langkah-Langkah membuat payoneer"
1. Klik tombol Sign Upuntuk melakukan pendaftaran silahkan klik langsung tombol Sign Up.Contohnya seperti gambar dibawah ini :
2. Isi format Data
isi format data anda,nama,email,tanggal lahir.Contohnya seperti gambar dibawah ini :
Setelah isi format data dengan lengkap,silahkan klik tombol "Next"
3. Isi format alamat lengkap
Untuk melakukan pendaftaran,alamat lengkap merupakan hal yang wajib untuk di isi.Karena dalam jangka waktu 2-3 minggu anda akan menerima debit payoneer. Seperti Contohnya dibawah ini :
Setelah mengisi alamat lengkap,nomor handphone dengan benar lalu klik tombol "Next"
4. Tentukan Password akun payoneer
mungkin anda bertanya password tersebut untuk apa?password tersebut untuk akun payoneer anda,mungkin kalo di bank local itu sejenis i-banking.
Lihat gambar dibawah ini :
Isi Security Question,Security Answer,password Dengan benar dan mudah di ingat.
jika sudah silahkan klik tombol "Next"
Lalu akan muncul seperti gambar dibawah ini :
Isi id type,Nama,Nomor KTP / Nomor di kartu pelajar & asal negara.
lalu scroll kebawah,akan muncul gambar seperti dibawah ini :
"Centang" seperti gambar diatas,jika sudah silahkan klik tombol "Order"
Jika berhasil akan muncul gambar seperti dibawah ini :
Tunggu maximal 24jam untuk mendapatkan E-mail konfirmasi dari Payoneer,jika email tersebut berisikan status Delivery,Debit sudah dalam perjalanan.
Dan tunggu 2-3 minggu.
Cukup sekian artikel singkat tentang "Langkah-Langkah Membuat Payoneer" semoga bermanfaat.
sekarang saya jadi tahu
ReplyDeleteternyata seperti itu, ijin praktek gan
ReplyDeleteiya sob,silahkan sob :) langsung di praktekin saja hehe.
ReplyDeleteWalah Keren Nih :D , Saya Mau Nyobain Dulu Gan :)
ReplyDeletehaha bisa aja mas reza,silahkan dicoba langsung mas hehe :D
ReplyDeletewah namabah ilmu nih ...
ReplyDeletebermanfaat banget gan .. lain kali post apa itu pay oner
ReplyDeletesiap sob :) req diterima :D
DeleteNice gan :D
ReplyDeleteohh iya , cara masukin saldonya gimana gan ? apa harus lewat bank lokal indonesia (BRI / BCA / sejenisnya) atau gimana ?
Dari paypal paling di withdraw ke payoneer sob .
Deletemaaf gan newbie...payoneer tu apaan gan??
ReplyDeletedebit card sob :)
ReplyDeleteitu payoner fungsinya mirip paypal atau gimana gan ?
ReplyDeleteiya hampir lah sob,,, ada akun+debit nya sob
Deletepayoner itu buat apa gan?
ReplyDeletedebit card sob,sobat bisa withdraw $ paypal -> payoneer,untuk di belanjakan misalkan hehe.
Deletehmm itu saudaranya paypal?
ReplyDeleteaku dah punya payoneer, tapi ngga tau nasip akunnya gmn sekarang wahahaha
ReplyDeleteTapi cara menerima kartu debitnya gimana?, soalnya saya dikampung?
ReplyDeleteNanti diantar sob oleh petugas pos indonesia :D
ReplyDeleteuntuk dari bank local mungkin belum bisa sob :) paling withdraw dari paypal ke payoneer hehe..
ReplyDeleteAne udah buaat gan dan udah pnya card.a tpi gx ad saldonyaa gan
ReplyDeleteAp gpp thu gan
gimana tuh gan kalau data yang uda kena band ?
ReplyDeletesoalnya ID aku uda pernah kena band,terus apply lagi.
langsung muncul pesan data diband >,<")
by : P.O
thanks untuk tutornya gan sangat membantu bagi saya (newbie)
ReplyDelete